Home » » Pengertian Informasi

Pengertian Informasi



Pengertian Informasi
Pengertian Informasi pada umumnya adalah hasil dari kegiatan pengolahan data yang memberi bentuk lebih berarti dari suatu kejadian. “Informasi adalah data yang telah diolah menjadi sebuah bentuk yang berarti bagi penerimanya dan bermanfaat dalam pengambilan keputusan saat ini atau mendatang”. Kualitas Informasi
Kualitas informasi tergantung dari tiga hal yaitu seperti yang dijelaskan berikut ini, informasi yang dihasilkan harus :
1) Akurat
Informasi harus bebas dari kesalahan. Informasi harus akurat karena dari sumber informasi sampai ke penerima kemungkinan banyak gangguan yang dapat berubah informasinya.
2) Tepat Waktu
Informasi yang datang pada penerima tidak boleh datang terlambat, karena informasi merupakan landasan dalam pengambilan keputusan.
3) Relevan
Informasi mempunyai manfaat untuk pemakainya. Karena relevansi informasi oleh setiap orang berbeda-beda.

0 komentar:

Post a Comment

iklan

Blog Archive

Popular Posts

visitor